Tembuku, Sabtu 19 Pebruari 2022
Kegiatan Perbekel Desa Tembuku menghadiri acara Bulan Bahasa Bali IV Tahun 2022 di Br.Adat Penida Kaja yang diadakan di Balai Banjar Adat Penida Kaja, Ds.Tembuku, Kec.Tembuku, Kab.Bangli
Tampak hadir dalam kegiatan antara lain; MDA Kab.Bangli, Majelis Alit Kec.Tembuku,Penyuluh Bahasa Bali dan Penyuluh Agama DesaTembuku,Bendesa Adat dan Prajuru Adat Penida Kaja,Kelian Dinas Br.Dinas Penida Kaja,Muda-Mudi Br.Adat Penida Kaja, Dewan Juri, dan Peserta Lomba.
...